Problem Solving Warga, Kanit Binmas Polsek Sukaresik Sampaikan Pentingnya Musyawarah Kekeluargaan

Kamtibmas239 Dilihat

TENTARAPOLISI.ID — TASKOTKanit Binmas Polsek Sukaresik BRIPKA Nanang melaksanakan Problem Solving warga karena kejadian kecelakaan lalu lintas antar dua pihak di Kampung Pasantren Desa Sumat Ratu Kecamatan Sukaresik Kabupaten Tasikmalaya, Rabu (26/10/22)

Kapolsek Sukaresik Polres Tasikmalaya Kota IPTU Asep Saefullah mengatakan bahwa personelnya menghadiri musyawarah penyelesaian masalah warga yang berbeda pendapat

“Kegiatan Problem Solving atau penyelesaian masalah warga yang berbeda pendapat dengan musyawarah kekeluargaan,” ungkapnya

Menurutnya, kehadiran Polri ditengah masyarakat yang berbeda pendapat sangat penting,karena sebagai penengah untuk memberikan solusi dan saran untuk kebaikan kedua belah pihak.

Sebelumnya, dua warga tersebut terlibat kecelakaan lalu lintas dan masing masing menderita kerugian materi, pernah dilakukan musyawarah,namun tidak  ada titik temu, akhirnya dengan mengundang Anggota Polsek Sukaresik, aparat Desa setempat

0Shares

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *